PENERAPAN METODE ASSOCIATION RULE MINING PADA MINI MARKET SEBAGAI PENUNJANG KEPUTUSAN PENEMPATAN BARANG (STUDI KASUS : TOKO BUKU ASTIKA JAMBI)

Authors

  • Jasmir Jasmir

Abstract

Perkembangan ilmu pengetahuan khususnya bidang Teknologi informasi berkembang pesat, sejak zaman koleksi data atau file system primitif sekitar tahun 60-an, sampai saat ini yang dikenal dengan era stream data menagement. Disini ada era web dan mining. Khusus data mining. Perkembangan teknik dalam Data Mining pun sangat beragam, diantaranya adalah teknik atau metode Association Rule atau aturan asosiasi, Dalam penelitian ini dibahas mengenai penerapan metode Association Rule tersebut yang ditujukan untuk penempatan barang pada salah satu toko buku atau swalayan di kota Jambi yaitu toko buku dan swalayan Astika Jambi yang beralamat di Jl. Abdul Rahman Saleh No 13-14, depan SMP/SMA Xaverius I Jambi. Toko buku ini disamping menjual buku buku pelajaran serta majalah, juga menjual makanan dan minuman atau jajanan harian, biasanya pembeli mayoritas dari siswa SMP dan SMA, karena memang berdekatan dengan Sekolah tersebut. Disini penulis fokus pada transaksi penjualan makanan dan minuman saja, tidak termasuk pembelian buku dan majalah.  Data diambil dari transaksi pembelian dalam rentang waktu 2 minggu Kesimpulan yang didapat dari penelitian bahwa kecenderungan item-item yang dibeli adalah item-item yang praktis dan merupakan makanan sehari hari

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2017-09-07

Abstract views:

53

PDF Download:

26

Dimension Badge:

How to Cite

Jasmir, J. (2017). PENERAPAN METODE ASSOCIATION RULE MINING PADA MINI MARKET SEBAGAI PENUNJANG KEPUTUSAN PENEMPATAN BARANG (STUDI KASUS : TOKO BUKU ASTIKA JAMBI). Jurnal PROCESSOR, 11(2), 762–771. Retrieved from https://ejournal.unama.ac.id/index.php/processor/article/view/307

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>