MEMBANGUN APLIKASI E-LIBRARY MENGGUNAKAN HTML, PHP SCRIPT, DAN MYSQL DATABASE
Abstract
Penelitian Ini Bertujuan Untuk Memudahkan Pengunjung Mencari Informasi Tentang Konten
Yang Diinginkannya Serta Memudahkan Petugas Pustaka Dalam Mengelola Data Operasional.
Pengumpulan Data Dilakukan Dengan Survei Ke Perpustakaan, Mewawancarai Sejumlah
Personil, Melakukan Riset Kepustakaan Dan Juga Riset Laboratorium. Metode Analisa Yang
Digunakan Adalah Analisa Sistem Informasi (Asi) Dan Aplikasi Yang Dibangun Menggunakan
Bahasa Html Dan Phpscript. Sedangkan Database Manajemen Yang Dipakai Adalah Mysql
Database. Akhirnya Dapat Disimpulkan Bahwa Penerapan Sistem Yang Baru Akan
Mempermudah Pengunjung Mencari Informasi Konten Yang Diinginkannya Dan Juga
Memudahkan Petugas Pustaka Dalam Mengelola Data Operasional.