ANALISA PEMANFAATAN LAYANAN KOMPUTASI AWAN PADA PERGURUAN TINGGI STUDI KASUS: STIKOM DB JAMBI

Authors

  • Beny Beny

Abstract

Pertukaran data untuk sebuah institusi seperti sebuah kampus tergolong cukup tinggi. Mulai dari data dalam bentuk file komputer sampai dalam bentuk cetakan. Jika sistem pertukaran data ini tidak diorganisir dengan baik, maka akan terjadi pemborosan baik dari segi biaya maupun waktu. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem pertukaran data baru yang memanfaatkan salah satu layanan komputasi awan (cloud computing), yaitu Google Docs. Dengan memanfaatkan layanan ini, sistem pertukaran data lebih teratur dan terpusat, mobilitas yang tinggi, dan efisiensi biaya dapat tercapai dengan adanya penghematan kertas.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2017-08-16

Abstract views:

101

PDF Download:

83

Dimension Badge:

How to Cite

Beny, B. (2017). ANALISA PEMANFAATAN LAYANAN KOMPUTASI AWAN PADA PERGURUAN TINGGI STUDI KASUS: STIKOM DB JAMBI. Jurnal PROCESSOR, 9(1), 1–5. Retrieved from https://ejournal.unama.ac.id/index.php/processor/article/view/269

Issue

Section

Articles