Perancangan Sistem Informasi Pengajuan Cuti Online Pada Dinas Perhubungan Kota Jambi

Penulis

  • Erik Hamzah Universitas Dinamika Bangsa
  • Akwan Sunoto Universitas Dinamika Bangsa
  • Andri Almustaqim Universitas Dinamika Bangsa

DOI:

https://doi.org/10.33998/jms.2023.3.1.775

Kata Kunci:

Sistem Informasi, Pegawai, Cuti, Izin, Rapid Application Development.

Abstrak

Dinas Perhubungan Kota Jambi merupakan instansi pemerintah yang beralamat pada Terminal Truk Pal X Talang Gulo, Kota Jambi. Salah satu hal yang sering dikeluhkan pegawai adalah pengajuan cuti pegawai. Permasalahan dari sistem pengajuan cuti kayawan seperti lambatnya pencarian data cuti pegawai, serta form pengajuan cuti masih diisi secara manual. Permasalahan cuti ini terjadi karena sistem yang diterapkan masih bersifat manual dan belum terkomputerisasi. Dengan alasan ini penulis membuat sistem informasi pengajuan cuti pegawai berbasis web menggunakan PHP dengan database MySQL. Dengan adanya aplikasi sistem ini, maka proses pembuatan laporan cuti pegawai oleh KASUBBAG KEPEGAWAIAN menjadi lebih mudah, dengan cetak berdasarkan periode tertentu. Penyimpanan data cuti pegawai sudah tidak perlu lagi menggunakan formulir cuti karena data dapat dicetak dan sudah tersimpan dalam database system serta pengajuan cuti sudah link dengan atasan langsung sehingga proses approval cuti oleh pegawai tidak perlu lagi mencari-cari atasan untuk meminta approval.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

KEMENPERIN, “Undang - Undang RI No 13 tahun 2003,” Ketenagakerjaan, no. 1, 2003.

I. Solikin and M. S. Putra, “Aplikasi Cuti Dosen Berbasis Android Pada Stebis Islam Darussalam,” Klik - Kumpul. J. Ilmu Komput., vol. 6, no. 2, p. 172, 2019, doi: 10.20527/klik.v6i2.223.

F. Adikara, “Pengembangan Fungsi Pengajuan Cuti Karyawan pada Sistem Absensi Mobile,” Sisfo, vol. 06, no. 01, pp. 77–88, 2016, doi: 10.24089/j.sisfo.2016.09.006.

S. Susilowati and R. Widiana, “Penerapan Website Sistem Pengajuan Cuti Pegawai Pada Kantor Kecamatan Ciawi Bogor,” J-SAKTI (Jurnal Sains Komput. dan Inform., vol. 3, no. 2, p. 327, 2019, doi: 10.30645/j-sakti.v3i2.151.

E. Hamzah, J. Devitra, M. S. Informasi, and U. D. Bangsa, “Sistem Informasi Inventarisasi Barang Pada Dinas Perhubungan Kota Jambi,” J. Ris., vol. 7, no. 1, pp. 146–156, 2022.

E. Febriani and A. Sucipto, kendall.pdf, Edisi Pert. jawa tengah: Wawasan Ilmu, 2022.

M. Rahardjo, “STUDI KASUS DALAM PENELITIAN KUALITATIF: KONSEP DAN PROSEDURNYA,” J. Chem. Inf. Model., vol. 21, no. 2, pp. 1689–1699, 2017, [Online]. Available: https://www.oecd.org/dac/accountable-effective-institutions/Governance Notebook 2.6 Smoke.pdf

R. Saptono and R. Anggrainingsih, “Development of Software Size Estimation Application using Function Point Analysis (FPA) Approach with Rapid Application Development (RAD),” ITSMART J. Teknol. dan Inf., vol. 5, no. 2, pp. 96–103, 2017, [Online]. Available: https://jurnal.uns.ac.id/itsmart/article/view/1988

D. W. Isprananda and A. Syazili, “Sistem Informasi Pengajuan Cuti dan Izin Berbasis Web,” vol. 09, no. November 2019, pp. 35–41, 2020.

D. Irawan, “Implementasi Metode Extreme Programming dalam Pengembangan Sistem Informasi Izin Produk Makanan,” vol. 08, no. September, pp. 159–164, 2019.

I. D. Ayu and E. Yuliani, “PENERAPAN RAPID APPLICATION DEVELOPMENT PADA SISTEM PENJUALAN,” no. April, pp. 26–36, 2015, doi: 10.24176/simet.v6i1.234.

Ismail, “Perancangan Sistem Aplikasi Pemesanan Makanan dan Minuman Pada Cafetaria NO Caffe di TAnjung Balai Karimun Menggunakan Bahasa Pemrograman PHP dan MySQL,” J. Tikar, vol. 1, no. 2, pp. 192–206, 2020, [Online]. Available: https://ejurnal.universitaskarimun.ac.id/index.php/teknik_informatika/article/download/153/121

Unduhan

Diterbitkan

2023-03-31

Abstract views:

791

PDF Download:

584

DOI:

10.33998/jms.2023.3.1.775

Dimension Badge:

Cara Mengutip

Hamzah, E., Sunoto, A., & Almustaqim, A. (2023). Perancangan Sistem Informasi Pengajuan Cuti Online Pada Dinas Perhubungan Kota Jambi. Jurnal Manajemen Teknologi Dan Sistem Informasi (JMS), 3(1), 313–322. https://doi.org/10.33998/jms.2023.3.1.775