SISTEM MONITORING PARAMETER QOS JARINGAN VoIP LOKAL DENGAN PROTOKOL PENSINYALAN H.323

Authors

  • Lola Yorita Asri

Abstract

VoIP (Voice over Internet Protocol) merupakan proses pengiriman paket data suara dari suatu tempat ke tempat
yang lain menggunakan perantara protokol IP bersifat real-time. Sedangkan jaringan internet hanya menyediakan
layanan best-effort tanpa mempedulikan keterbatasan jumlah bandwidth yang tersedia dan lamanya waktu yang
dibutuhkan untuk pengiriman data suara tersebut.Oleh sebab itu, pada jaringan VoIP dibutuhkan QoS yang handal
yang menjamin kelancaran transmisi data. Adapun parameter kualitas layanan VoIP, antara lain: delay, packet
loss, jitter, R-factor, dan MOS dan juga dipengaruhi oleh jumlah bandwidth serta pemilihan jenis codec pada saat
transmisi suara berlangsung.Terdapat beberapa kategori standarisasi kualitas layanan suara pada jaringan VoIP,
diantaranya: Toll Call Quality, Acceptable Call Quality, Bad Call Quality, Good Call Qualty, Call no more
Possible. Kesemuanya itu tergantung pada parameter QoS yang terukur saat percakapan berlangsung.
Kata kunci: VoIP, H.323, QoS for Voice.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2017-08-16

Abstract views:

13

PDF Download:

10

Dimension Badge:

How to Cite

Yorita Asri, L. (2017). SISTEM MONITORING PARAMETER QOS JARINGAN VoIP LOKAL DENGAN PROTOKOL PENSINYALAN H.323. Jurnal PROCESSOR, 8(2). Retrieved from https://ejournal.unama.ac.id/index.php/processor/article/view/228

Issue

Section

Articles